• SD WUKIR RETAWU
  • Bangsa yang besar dimulai dari pendidikan dasar yang bermutu

SD Wukir Retawu "Memanggil" Guru Profesional

Assalamualaikum wr.wb

Salam Sejahtera

Di penghujung Tahun 2020, SD Wukir Retawu "Memanggil" Guru Profesional untuk bergabung dengan sekolah. Kami mencari guru berjiwa "Pembelajar" untuk mengajar dan mendidik anak-anak dengan penuh Cinta Kasih.

Kami membutuhkan guru yang bukan hanya CERDAS Intelektual tetapi juga Emosional dan Spiritual. 

Lowongan Guru:

  1. Guru Kelas
  2. Guru MDTA

Kualifikasi Pelamar:

  • Ijasah S1 Pendidikan PGSD, MATEMATIKA, IPA (Guru Kelas)
  • Ijasah S1 Pendidikan Agama/Tarbiyah (Guru MDTA)
  • Mencintai Dunia Anak, Pendidikan dan Kreatif
  • Usia maksimal 30 tahun atau berpengalaman
  • Mampu Bekerjasama dalam Team dan Individu
  • Bersedia Menjalani Masa Percobaan
  • Bersedia Bekerja Full Time
  • Mampu Mengoperasikan Ms Office (word, excel, powerpoint)
  • Memiliki Ketrampilan Khusus (diutamakan)
  • Mampu Berkomunikasi Bahasa Inggris (diutamakan)

Syarat Administrasi:

  • Surat Lamaran, CV terbaru, pas foto 3 x 4 (1 lembar)
  • FC KTP
  • FC Ijasah
  • FC Transkrip Nilai
  • FC Sertifikat Pendukung Lainnya
  • Curriculum Vitae dalam Short Video (max 50mb)

Bagi bapak/ibu/saudara/saudari yang berminat dan memenuhi kualifikasi dapat melamar melalui link berikut:

 

http://bit.ly/seleksiguru2020_ypkip 

 

Pelamar yang memenuhi persyaratan kualifikasi akan dipanggil untuk mengikuti proses seleksi guru antara lain :

  1. Tes Tertulis ( Pedagogik dan Profesional)
  2. Micro Teaching
  3. Wawancara
  4. Medical Test
  5. Pengumuman

Lamaran dapat  mulai dibuka tanggal : 11 s.d 24 November 2020 Jam 

Selamat Mengikuti Proses Seleksi Guru SD WUKIR RETAWU 2020. Semoga bapak / ibu / saudara / saudari dapat bergabung dengan kami.

Wassalamualaikum wr.wb

 

Cilegon, 11 November 2020

TTD

Panitia Seleksi Guru SD WUKIR RETAWU

 

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Pendaftaran Peserta Didik Baru Tahun 2025-2026

  Assalamualaikum warohmatulloohi wabarokaatuh Salam sejahtera dan salam bahagia ayah bunda semuanya. Sebentar lagi ajaran baru, SD PLTU Suralaya Wukir Retawu membuka pendaftar

04/02/2025 20:03 - Oleh Administrator - Dilihat 676 kali
Pendaftaran Peserta Didik Baru Tahun Ajaran 2023-2024

Assalamualaikum warohmatulloohi wabarokaatuh Salam sejahtera dan salam bahagia ayah bunda semuanya. Sebentar lagi ajaran baru, SD PLTU Suralaya Wukir Retawu membuka pendaftaran bagi

11/01/2023 08:13 - Oleh Administrator - Dilihat 1391 kali
Pendaftaran Peserta Didik Baru Tahun Ajaran 2022 - 2023

Gelombang ke-2 Assalamualaikum warohmatulloohi wabarokaatuh Salam sejahtera dan salam bahagia ayah bunda semuanya. Sebentar lagi ajaran baru, SD PLTU Suralaya Wukir Retawu membuka p

10/01/2022 14:26 - Oleh Administrator - Dilihat 2058 kali
Nyala Kreatif FLN 2022, Persiapan Musikalisasi Puisi SDWR

  GSMB (Gerakan Sekolah Menulis Buku) tahun 2021 merupakan tahun ke - 2 Keikutsertaan SD Wukir Retawu dalam ajang Festival Listerasi Nasional yang diselenggarakan oleh Nyalanesia.

17/12/2021 21:18 - Oleh Administrator - Dilihat 1031 kali
SD Wukir Retawu, Meraih Terbaik#3 Sekolah Sehat Tingkat Kota Cilegon

Alhamdulillah, SD Wukir Retawu di akhir tahun 2021 masih bisa berprestasi dengan meraih Terbaik ke 3 pada Pelaksanaan Sekolah Sehat Tingkat Kota Cilegon. Dengan dukungan dari semua piha

11/12/2021 05:48 - Oleh Administrator - Dilihat 958 kali
Pembelajaran Berdiferensi, Menjawab Kebutuhan Pembelajaran Abad 21

Pembelajaran berdiferensiasi merupakan pembelajaran yang mengakomodasi dari semua perbedaan murid, terbuka untuk semua dan memberikan kebutuhan-kebutuhan yang dibutuhkan oleh seti

03/12/2021 23:30 - Oleh Administrator - Dilihat 879 kali
SD Wukir Retawu Raih Juara 2 Lomba Perpustakaan Kota CIlegon

Penyerahan Piala Oleh Kadis DPAD Kota Cilegon Selamat SD Wukir Retawu Atas Prestasinya meraih Juara 2 Lomba Perpustakaan Tingkat Sekolah Dasar Sekota Cilegon  Selasa, 30 November

02/12/2021 09:34 - Oleh Administrator - Dilihat 674 kali
Fogging Nyamuk di Komplek PLN Lebakgede

  Demam Berdarah Dengue atau DBD merupakan salah satu jenis penyakit yang kerap terjadi di kala musim hujan akibat gigitan nyamuk Aedes aegypti. Biasanya, salah satu upaya yang di

01/12/2021 20:54 - Oleh Administrator - Dilihat 760 kali
Kunjungan ke Eco Park PT. Indonesia Power

PT. Indonesia Power memiliki sebuah tempat terbuka hijau yang dapat dikunjungi masyarakat sekitar, yaitu Eco Park. Berlokasi di Suralaya, dekat dengan area Pembangkit Listrik Tenaga Ua

11/08/2021 11:58 - Oleh Administrator - Dilihat 1010 kali
Sosialisasi Keamanan Pangan Jajanan Anak Sekolah by BPOM Serang

Senin, 9 Agustus 2021 Hari ini, BPOM Serang mengadakan Sosialisasi Keamanan Pangan Sekolah Se Provinsi Banten. Acara Sosialisasi yang digelar secara Virtual melalui Zoom sangat bermanfa

09/08/2021 19:27 - Oleh Administrator - Dilihat 1083 kali